Senin, 02 Mei 2011

konfigurasi DNS Server pada Linux(Debian 5)

Langkah awal yaitu kita login sebagai user root.setelah itu untuk membuat file back up pada named.conf
kita ketikkan perintah #cp /etc/bind/named.conf  /etc/bind/named.conf.bak .
Lakukan perintah #nano /etc/bind/named.conf
tambahkan syntak seperti gambar di bawah ini
kemudian tekan ctrl+x,tekan tombol Y dan kemudian enter
karena db.smktelkom dan d.mokletreverse belum ada maka kita copy kan dari db.local dan db.127 dengan
perintah
       #cp /etc/bind/db.local /etc/bind/db.smktelkom
       #cp /etc/bind/db.127 /etc/bind/db.mokletreverse
setelah itu setting db.smktelkom dengan perintah #nano /etc/bind/db.smktelkom
setelah muncul tampilannya,ubah menjadi seperti ini

kemudian tekan ctrl+x,tekan tombol Y dan kemudian enter
setelah itu kita setting db.mokletreverse dengan perintah #nano /etc/bind/db.mokletreverse
setelah muncul tampilannya,ubah menjadi menjadi seperti ini

kemudian tekan ctrl+x,tekan tombol Y dan kemudian enter
agar konfigurasi tersimpan ketikkan perintah #/etc/init.d/bind9 restart

selanjutnya setting domain sesuai dengan nama domain kita, search sesuai nama domain kita dan nameserver sesuai dengan IP yang kita gunakan sebagai IP server menggunakan perintah
#nano /etc/resolv.conf.ubah menjadi:

untuk melihat apakah sudah terkoneksi yaitu menggunakan perintah dig atau ping

Tidak ada komentar:

Posting Komentar